Sabtu, 01 Mei 2010

10 tempat favorite untuk memancing di Indonesia

1. Laut Flores dan Laut sawu, Nusa tenggara Timur
Di seputar laut flores seperti pulaualor , lembata , sumba , pulau komodo , hingga rote . ombak besar dengan kedalaman laut hingga 3000 meter , menjadi tempat terfavorite para pemancing .. banyak ikan ikan yang paling di buru disana ..
infrastruktur wisata memancingnya belum memadai namun banyak digemari oleh para pemancing . biasanya kapan disewakan oleh nelayan setempat ..
disini juga biasanya ada kompetisi tahunan East Nusa Tenggara Grand Prix Game fishing Tournament.


laut sawu dan flores .
2. Seputar Pulau Biaro, sulawesi utara dan pulau doi dikepulauan Loloda utara, Halmahera, Maluku Utara .
kedalaman laut hingga 5000 meter , ombak yang besar cuaca dan angin yang sering berubah dengan laut pasifik yang kaya akan ikan berukuran besar sangat digemari oleh pemaancing .
infrastruktur wisata memancingnya belum tersedia , namun terdapat kapal tradisional .
diseputar pulau biaro terdapat tiga sea mount reef yang kaya ikan besar .
dipulau biaro , manado,terdapat kompetisi tahunan kasal cup international sport fishing tournament .
dihalmahera terdapat kompetisi north halmahera fishing tournament .
pulau biaro , pantai pulau doi , dan laut halmahera, berturut turut:

3. Laut Banda , Laut Aru , Laut seputar pulau kei , maluku
kedalaman yang mencapai 5000 meter ombak yang juga besar dan angin yang pasti selalu berubah .
infrastrukturnya untuk wisata asnagt memadai , namun untuk memancing belum tersedia . biasa nelayan menyewakan kapal tradisionalnya ,
terdapat banyak zona Drop Off yang menjadi sarang ikan besar .
laut banda , laut aru , kepulauan kei . berturut turut .:

4. Laut Pulau Biak , Papua Barat
kedalaman laut >1000 meter . ombak tenang, dengan angin sering berubah .
cocok untuk popping , jigging dan trolling .
tersedia infrastruktur wisata memancing , sejumlah resor menyewakan kapan.
biak indonesia:
5. Laut Fakfak,kanka,hingga kaimana , papua barat .
kedalaman laut lebih dari 1000 meter dengan angin yang sering berubah .
tempat terbaik untuk memancing tuna . dengan berat 90kg :
waktu terbaik untuk memancing adalah bulan november
tersedia infrastruktur wisata memancing sejumlah resor yang menyewakan kapal dengan ABK berpengalaman .
fakfak,kaimana berturut-turut:

gw demen yang ini saat senja gila indonesia
6. Laut Bali selatan terutama di gugusan seputar nusa ceningan dan lembongan .
tersedia infrastruktur wisata memancing memadai .
tempat favorit untuk popping , jigging ,trolling , dan ombak pun cukup tenang .
lembongan, laut bali selatan dan nusa ceningan. berturut turut .:


7. Laut sekitar pulau karimunjawa hingga pulau di sekitar madura , jawa timur .
aneka jenis ikan tenggiri kakap , giant travelly dan tuna .
infrastruktur wisata belum tersedia .
karimun jawa:
8. pelabuhan ratu , jawa barat , pantai malimping , dan binuangeun, ujung kulon dan laut disekitar krakatau , banten .
tempat memancing dengan infrastruktur memancing terbaik di indonesia
dimalimping dan binuangeun , kabupaten lebak banten tersedia kapal memancing dilengkapi GPS dan Fish finder dengan ABK terbaik dan berepengalaman .
tempat favorit pemancing dari jakarta dan sekitarnya ,
di pelabuhan ratu terdapat kompetisi bergengsi indonesia .
presiden cup fishing tournament .

di binuangeun terdapat kompetisi nusantara fishing tournament .
pantai malimping, binuangeun , krakatau , ujung kulon , dan pelabuhan ratu:



9. perairan kepulauan mentawai, siberut sumatera barat .
terutaman di sekitar karang sibora .
infrastruktur memancing belum tersedia . dengan menyewa kapal tradisional milik nelayan sekitar .
siberut:
10. pulau weh sabang , aceh .
terutama di sekitar gugusan karang pulau silaku .
infrastruktur wisata belum memadai .
pulau weh:
catatan : lokasi dituturkan oleh dudit widodo pemancing handal yang telah menjalani beberapa medan mancing di indonesia , dudit widodo juga produser acara mancing mania .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar